Sekadau - Bupati Aron SH membuka, serta melepas peserta lomba mancing ikan di sungai Kapuas, desa peniti dusun peniti kecamatan Sekadau hilir, dalam kesempatan ini diri nya mengatakan selamat kepada peserta, yang ikut mancing pada hari ini di sungai kapuas, yang di ikuti berbagai daerah,
"Diri berharap agar selalu menjaga kekompakan dalam, menjaga sportifitas, mancing di sungai Kapuas, tetap waspada, karna kita melaksanakan lomba mancing ini bukan seperti di kolam,
"harapnya agar panitia memperhatikan serta mempersiapkan perlengkapan, seperti pengaman dan pelampung, demi ke aman bersama, perserta, yang berada di sungai Kapuas yang mengikuti lomba mancing.
Ia mengatakan karna Lomba mancing, tentu nya membutuhkan waktu kesabaran, semoga kegiatan ini, kedepan nya lebih meriah lagi dari hari ini, dan hari ini juga Sabtu 2 Juli 2022, pertama kalinya di adakan lomba mancing di desa peniti,
"menggigat selama dua tahun belakangan ini kita tidak bisa beraktifitas akibat Vandemi covid 19, nah maka dari itu, keterbatasan aktifitas, demi menjaga keamanan bersama, kami dari pemerintah daerah mengucapkan terimakasih, Atas terlaksananya Lomba mancing ikan di sungai Kapuas, tutup Aron,
"Dalam kesempatan ini ketua panitia lomba mancing ikan Kapuas, 2022, Tan Yulius Dandy di dusun peniti desa peniti, mengatakan ada pun dalam kegiatan ini mengalang kebersamaan di antara para penghobi mancing, sehinga dapat memajukan olah raga mancing pada umum nya kata Dendy di saat di wawancara media ini,
"Serta mempromosikan potensi olah raga mancing, sebagai ajang penyalur hobi, serta menambah wahana Wisata mancing di desa Peniti, khusus kabupaten Sekadau, Kalimantan Barat. serta membatu meningkatkan, ekonomi, terutama kepada masyarakat pedagang, Usaha, Kecil dan Menengah yang ada di dusun peniti kata dendy,
Sambung Dendy, lomba mancing yang di ikuti 200 peserta dari berbagi desa, maupun daerah, luar semoga di tahun depan nya, lebih meriah lagi. Tutup dendy
Turut hadir Pelepasan lomba macing ikan di Kapuas Sekda Muhammad Isa, Kadis Keluarga Berencana dan pengendalian penduduk (PP dan KB ) Henry Alpius (v)
*BACA BERITA TERKINI LAINNYA DI GOOGLE NEWS